Bahan Membuat Sayur Brongkos telur
- 10 butir telur rebus.
- 100 gr kacang tolo, rebus.
- 5 potong tahu goreng, saya pake tahu pong.
- 50 gr kulit melinjo.
- 750 ml santan segar.
- Bumbu Halus.
- 9 buah bawang merah.
- 6 buah bawang putih.
- 1 sdt ketumbar.
- 3 biji kemiri.
- 10 buah cabai rawit, masukkan utuh.
- 2 buah kluwak.
- 1 ruas kunyit.
- 1 ruas kencur.
- 3 btg serai.
- 1 ruas lengkuas.
- 3 lbr daun jeruk.
- 3 lbr daun salam.
- secukupnya Garam.
- secukupnya Penyedap rasa.
- secukupnya Gula.
Langkah Memasak Sayur Brongkos telur
- Rendam kacang tolo selama 30 menit sebelum direbus, setelah itu rebus sampai empuk. Rebus pula kulit melinjo bersama kacang tolo.
- Haluskan semua bumbu halus kecuali cabai, serai, daun jeruk, lengkuas dan daun salam. Kemudian tumis sampai harum..
- Masukkan telur rebus, tahu dalam tumisan bumbu brongkos aduk- aduk sampai merata. Setelah itu masukkan kacang tolo, kulit melinjo dan santan..
- Aduk- aduk sayur sampai bumbu meresap. Terakhir cek rasa. Matokan kompor jika sayur telah matang.
Get Latest Recipe : HOME