Bahan Membuat Mini Tokkebi Hotang
- 3 bh sosis,potong menjadi 6pcs.
- 100 gr frenchfries,potong potong.
- Adonan basah:.
- 5 sdm terigu serbaguna.
- 3 sdm tepung maizena.
- Secukupnya kaldu jamur.
- Secukupnya susu cair uht.
- 1 btr telur.
- 1 sdt baking powder.
- Secukupnya mericabubuk,garam Dan gula pasir.
Langkah Memasak Mini Tokkebi Hotang
- Siapkan wadah,campur terigu,bakingpowder,maizena,telur,kaldujamur,gula,garam dan merica aduk rata.pindahkan ke gelas.sisihkan.siapkan sosis dan potongan kentang.
- Tusuk sosis dengan stick eskrim.kemudian celupkan ke adonan basah kemudian beri potongan kentang sambil ditekan tekan..
- Panaskan minyak,goreng Hotang sampai matang.angkat.dan tiriskan.sajikan dengan saus dan mayonaise.
Get Latest Recipe : HOME