Sup Konro adalah masakan sup iga sapi khas Indonesia yang berasal dari tradisi Bugis dan Makassar. Sup ini biasanya dibuat dengan bahan iga sapi atau daging sapi. Masakan berkuah warna coklat kehitaman ini biasa dimakan dengan burasa dan ketupat yang dipotong-potong terlebih dahulu.
Bahan Membuat Sup Konro Makassar
- Bahan:.
- 1 kg iga sapi rebus hingga empuk.
- Bumbu halus:.
- 12 bawang merah.
- 7 bawang putih.
- 1,5 ruas jahe.
- 1 ruas kunyit.
- 5 kemiri sangrai.
- 4 kluwek.
- 1/2 sdt jinten.
- 1/2 merica butir.
- 2 sdt ketumbar sangrai.
- Bumbu pelengkap:.
- 2 ruas lengkuas.
- 4 lembar daun salam.
- 4 cengkeh.
- 3 kapulaga.
- 50 ml air asam jawa.
- Garam.
- Penyedap rasa sapi.
- Pelengkap:.
- Bawang goreng.
- iris Daun bawang.
Langkah Memasak Sup Konro Makassar
- Bumbu yang sudah dihaluskan ditumis bersama bumbu pelengkap. Tumis hingga hitam pekat dan harum..sisihkan.
- Rebus air bersama iga sapi. Lalu tambahkan bumbu halus yang suda ditumis tadi..
- Tambahkan garam,penyedap rasa.. masak hingga air mendidih.
- Sajikan dengan ditabur bawang goreng dan daun bawang iris...
Salah satu yang menjadi ciri khas kota ini yaitu sup konro karebosi yang rasanya memang sangat lezat dan. Sup konro adalah makanan sup iga sapi yang berasal dari tradisi Bugis dan Makassar. Sup ini biasanya dibuat dengan bahan iga sapi atau daging sapi. Sup Konro Makassar pada umumnya menggunakan iga sapi yang direbus hingga memiliki tekstur yang empuk. Namun sup konro asli Makassar ini juga dapat menggunakan iga sapi yang dibakar.
Get Latest Recipe : HOME