BALADO KENTANG UDANG PETE by @dewie_kitchen. Lihat juga resep Udang Kentang Balado enak lainnya! Resep udang saus padang super lezat 🤗. ►.
Bahan Membuat Balado Udang Kentang Pete versi Bumbu Rebus
- 250 gr udang, jangan di buang kulit nya.
- 250 gr kentang.
- 1 papan pete.
- 1 batang sereh.
- 2 lembar daun jeruk.
- secukupnya Garam.
- secukupnya Kaldu bubuk.
- 1/2 bungkus saos tiram saori.
- 1/2 buah tomat uk. Sedang iris tipis.
- 30 ml air.
- Bumbu yang di rebus dan ulek kasar.
- 50 gr cabe merah keriting.
- 50 gr cabe rawit merah.
- 59 gr bawang merah.
- 3 siung bawang putih.
Langkah Memasak Balado Udang Kentang Pete versi Bumbu Rebus
- Goreng udang dalam minyak panas sebentar saja. Kira2 5 menit..
- Potong kotak besar kentang lalu rendam dalam air kapur sirih lalu cuci kembali dan goreng sampai agak kering. Sisihkan..
- Tumis bumbu halus dalam minyak yang agak banyak. Lalu masukkan sereh, daun jeruk, irisan tomat, garam, kaldu bubuk dan saos tiram..
- Setelah bumbu tanek dab sudah terlihat berminyak lalu masukkan air biar tidak terlalu kering dan terlihat nyemek2.
- Masukkan pete, masak hingga pete matang. Koreksi rasa..
- Terakhir masukkan udang dan kentang. Aduk rata. Angkat.
- Selesai😊.
Bisa request tanpa pete. . 🚫 NO MSG 🚫 . . Berikut resep dan cara membuat balado udang pete yang nikmat banget. Kamu bisa memasaknya dengan bumbu balado yang nikmat. Dimakan dengan nasi hangat atau untuk isian nasi bakar juga enak lho! Udang tdk usah diungkep kalau saya goreng sebentar jg petenya.tpi tergantung selera saja.yg penting kan rasanya Nikmat.
Get Latest Recipe : HOME